Download Lagu YouTube Cepat – Saat ini, mengunduh lagu dari YouTube menjadi suatu kebiasaan baru. Lewat kebiasaan ini, mereka bisa mengunduh lagu kesukaan dari YouTube secara offline dan gratis. Untuk melakukannya, kamu mesti menggunakan situs-situs khusus pengunduh lagu YouTube.
Dari sekian situs yang ada, YTMP3, YTM4, dan YT Converter adalah tiga situs yang paling populer. Dikatakan begitu karena ketiganya bisa membuat kita mengunduh lagu dari YouTube dengan mudah, gratis, serta tak perlu memakai aplikasi tambahan apa pun. Selain itu, mengunduh lagu YouTube di ketiga situs itu juga tergolong cepat dan mudah.
Pada artikel ini, kami akan coba jelaskan bagaimana cara mengunduh lagu di YouTube lewat ketiga situs tersebut. Adapun cara-cara tersebut bisa disimak sebagai berikut!
Cara Download Lagu YouTube via YTMP3, YTM4, dan YTConverter
1 Masuklah ke situs yang ingin dipakai
Cara pertama yang mesti dilakukan adalah kamu mesti masuk dulu ke situs yang ingin kamu pakai. Entah itu YTMP3, YTM4, maupun YT Converter. Untuk masuk ke situs-situs itu, kamu tinggal tulis alamat situsnya via browser yang ada di PC atau ponselmu.
2. Salin link lagu di youtube yang ingin kamu unduh
Kalau sudah, buka YouTube di ponsel atau PC-mu. Pilih salah satu lagu yang ingin kamu unduh, lalu salin link lagu itu. Jika kamu menyalin link-nya dari aplikasi YouTube di ponsel, kamu tinggal klik menu Bagikan, lalu klik opsi Salin Link. Lakukan cara ini secara berulang bila nanti ada lagu lain di YouTube yang mau kamu unduh.
3. Tempel link dan unduh lagunya
Kalau link sudah disalin, kamu bisa langsung tempel link-nya ke kolom yang disediakan situs. Pilih format lagu yang mau dipakai, entah itu MP3 maupun MP4. Habis itu, kamu bisa klik Download untuk mengunduh lagunya. Lagu yang kamu unduh itu bisa langsung masuk ke file di PC atau ponselmu. Semua proses pengunduhan di situs-situs itu bisa kamu lakukan gratis, sehingga kamu tak perlu mengeluarkan biaya sepeser pun. Kamu juga bisa melakukan proses pengunduhan lebih dari sekali di situs-situs itu.
Penutup
Mengunduh lagu di YouTube kini sudah menjadi hal lazim. Melakukan hal tersebut bisa membuat siapa pun mendengarkan lagu kesukaannya secara gratis dan offline. Perlu situs khusus untuk bisa melakukannya, dimana beberapa di antaranya adalah YTMP3, YTMP4, serta YT Converter.
Ada beberapa cara yang mesti ditempuh untuk mengunduh lagu YouTube di ketiga situs tersebut. Beberapa cara yang dimaksud sudah kami bertahu di atas.
Semoga cara-cara di atas bisa bermanfaat dan mampu kamu aplikasikan. Sekian artikel Wixapedia kali ini. Sampai bertemu di artikel-artikel selanjutnya!